Forum Pelajar Sadar Hukum dan Hak Asasi Manusia (FPSH HAM) Kabupaten Bogor akhirnya dikukuhkan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor Burhanudin.
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bogor, Burhanudin meminta para Camat se-Kabupaten Bogor untuk segera melakukan penilaian dan evaluasi upaya penanganan pandemi Covid-19.
PusatPengelolaan Pendapatan Daerah (P3D) Wilayah Kota Bogor atau biasa dikenal Samsat Kota Bogor menggelar audiensi dengan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor, Syarifah Sofiah di Paseban Surawisesa, Balai Kota Bogor, Rabu, 2 Desember 2020.